Harga Kargo Pesawat Per Kilo : Tarif & Biaya Maskapai Udara

Kirim barang lewat kargo pesawat memang sudah jadi pilihan karena lebih cepat sampai ke tujuan terutama untuk pengiriman antar pulau. Tak heran cukup banyak orang ingin mengetahui harga kargo pesawat per kilo supaya memudahkan dalam proses pengiriman. Kargo pesawat akan menjamin barang sampai dengan cepat dan juga aman.

Sebelumnya kami sudah membahas CARA MEMESAN MAXIM CARGO dimana hanya berlaku untuk satu daerah saja, berbeda dengan kargo pesawat yang cakupannya lebih luas sampai keseluruh Indonesia. Mencari tarif cargo udara termurah memang penting supaya tahu perbandingan harga ongkir antara satu maskapai dengan yang lain.

Nama besar seperti Cargo Garuda, Sriwijaya, Lion dan juga Citilink menjadi maskapai pengiriman kargo terbaik saat ini. Sistem harga kargo pesawat per kilo digunakan pada semua maskapai namun untuk ketentuan tarifnya pastinya akan berbeda. Memang harga kargo pesawat per kilo lebih mahal dibandingkan darat ataupun laut.

Meski harga ongkirnya mahal namun jaminan sampai tepat waktu bisa diperoleh maksimal 2 hari kerja saja. Sedangkan untuk pengiriman kargoi laut ataupun darat bisa lebih dari 3 hari bahkan berminggu minggu sehingga membuat konsumen tidak sabar menunggu. Kemudian harga kargo pesawat per kilo juga akan dipengaruhi juga oleh jarak dari kota asal sampai ke tujuan.

Jangkauan kargo pesawat termasuk luas karena dari Sabang sampai ke Merauke melalui bandara. Konsumen dapat memilih kiriman ke pintu rumah ataupun diambil di port bandara sehingga lebih fleksibel. Mengirimkan paket besar antar pulau akan jauh lebih mudah dengan pelayanan yang profesional.

Harga Kargo Pesawat Per Kilo

Kargo pesawat juga memberikan kapasitas angkutan lebih besar diatas 10kg sampai dengan 200kg dalam sekali pengirimannya. Dengan membandingkan harga ke kota tujuan aklian dapat menemukan tarif terbaik dari layanan kargo pesawat. Agar lebih jelas langsung menuju ke harga kargo pesawat per kilo yang dirangkum Ojolakademi.com dibawah ini.

Harga Cargo Garuda Per Kg

Garuda Indonesia Cargo merupakan jasa pengiriman memakai pesawat dengan lokasi tujuan domestik maupun internasional. Jenis layanannya meliputi to port dan juga to door dimana bisa disesuaikan dengan kebutuhan konsumen. Kemudian harga cargo Garuda per kg akan diatur dengan berat minimal 10g, untuk seterusnya memiliki tarif khusus.

Kota TujuanHarga Minimal Berat 10KgHarga Setelah 11kg
Palangka Raya210.00021.000
Pelembang165.00016.500
Palembang130.00013.000
Palu445.00044.500
Potianak260.00026.000
Potianak230.00023.000
Putussibau280.00028.000
Pomalaa335.00033.500
Raha335.00033.500
Sabang280.00028.000
Solo115.00011.500
Sorong635.00063.500
Sintang280.00028.000
Semarang115.00011.500
Samarinda325.00032.500
Surabaya135.00013.500
Surabaya115.00011.500
Sumbawa Besar210.00021.000
Saumlaki685.00068.500
Tembagapura955.00095.500
Tanjung Pandan175.00017.500
Bandar Lampung115.00011.500
Walkabubak370.00037.000
Tanjung Pinang230.00023.000
Tarakan385.00038.500
Ternate460.00046.000
Makassar375.00037.500
Makassar295.00029.500
Wakatobi445.00044.500
Selayar325.00032.500

Harga Kargo Pesawat Lion Per Kilo

Cargo pesawat Lion Air menawarkan pengiriman barang dari kantor terdekat dimana akan diberangkatkan pada hari yang sama. Kemudian konsumen bisa memilih mengambil paket pada area gudang bandara tujuan ataupun menggunakan jaringan distribusi Lion Kargo diseluruh wilayah Indonesia.

Kota TujuanGo CargoRegularPakcage
Tual11.81227.750633.400
Ternate37.46224.500597.100
Tarakan33.07522.700488.200
Tanjungpinang13.32413.500375.000
Tanjung Karang30.6459.870375.000
Surabaya49.2759.870294.600
Sorong11.81236.500725.360
Solo18.5008.750294.600
Semarang13.3248.750294.600
Sampit53.32039.500425.000
Pontianak18.50014.850375.000
Pekanbaru18.50014.850375.000
Pangkalpinang12.1098.970311.540
Pangkalanbun42.52527.000475.000
Palu30.17222.350512.400
Palembang13.3249.870294.600
Palangkaraya13.22513.500347.840
Padang14.17510.500315.170
Nabire 63.24046.850725.000
Merauke60.48044.800715.000
Medan18.22513.500355.100
Mataram14.58010.800350.260
Manokwari57.37042.500675.000
Manado31.85023.850553.540
Makassar21.50016.500415.600
Luwuk46.57521.500575.000
Kupang27.85022.850517.240
Kendari26.52721.500517.240
Jogjakarta11.8128.750294.600
Jayapura45.50036.500827.000
Jambi13.3249.870299.440
Gorontalo26.50021.500524.500
Fakfak53.32039.500725.360
Denpasar12.1238.980294.600
Buwbuw18.22534.500675.000
Berau34.89025.850525.000
Bengkulu11.4758.500323.640
Batam11.9478.850333.320
Banjarmasin18.22513.500367.200
Banda Aceh21.85016.500439.800
Balikpapan22.74716.850433.750
Ambon26.50021.500524.500

Harga Kargo Pesawat Sriwijaya Per Kilo

Jasa pengiriman milik Sriwijaya Air ini menawarkan ketepatan waktu serta keamanan dalam perjalanan. Berbagai jenis barang dapat dikirimkan kemudian didistribusikan pada wilayah Joglosemar. Lalu harga kargo pesawat Sriwijaya juga akan dibedakan berdasarkan kiriman door to door ataupun port to port sebagai berikut.

Kota TujuanHarga Kargo Pesawat Door to DoorHarga Kargo Pesawat Tarif Port to Port
Yogyakarta20.82613.616
Timika115.963108.753
Ternate58.16950.959
Tarakan50.37143.161
Tanjung Pinang36.63729.427
Tanjung Pandan 27.96720.757
Surabaya23.83416.624
Sorong76.79269.582
Solo23.15315.943
Semarang23.15315.943
Pontianak37.35330.143
Pekanbaru33.72726.517
Pangkalpinang 30.23623.026
Palu58.48351.273
Palembang27.90820.698
Palangkaraya33.86126.651
Padang30.58523.375
Nabire131.470124.260
Merauke119.623112.413
Medan 36.40429.194
Mataram33.37826.168
ManokwariRo83.77576.565
Manado67.71360.503
Malang21.91414.704
Makassar51.28544.075
Lampung23.15315.943
Labuan Bajo60.26453.054
Kupang64.15156.941
Kendari 59.23452.024
Jayapura89.46182.251
Jambi30.00322.793
Gorontalo58.03550.825
Denpasar27.55920.349
Biak85.52178.311
Berau67.49860.288
Batam35.70628.496
Banjarmasin39.43032.220
Banda Aceh44.20236.992
Balikpapan45.25038.040
Ambon57.58750.377

Tarif Cargo Udara Citilink

Banyak orang mengenal Citilink kargo sebagai jasa ekspedisi yang mengandalkan pengiriman kargo port to port menyesuaikan load capacitynya. Terdapat layanan berupa general dan special cargo dimana mengutamakan keamanan serta ketepatan waktu. Kemudian tarif per kilo juga bersaing dengan maskapai penerbangan lainnya.

Kota TujuanHarga Kargo QG Per KiloHarga Kargo GA Per Kilo
Ambon24.123
Banjarmasin16.17715.932
Balikpapan19.54319.523
Banda aceh19.08418.625
Batam16.17714.249
Biak 40.504
Jambi14.04511.669
Denpasar12.25011.108
Jayapura26.25540.504
Kupang25.00022.664
Malang 7.068
Makassar22.34818.849
Mataram / lombok15.82014.025
Manado29.64126.591
Palembang 10.659
Palu 23.674
Pangkal pinang14.49412.230
Pekanbaru17.29914.922
Padang14.15713.464
Medan18.42115.147
Semarang11.4858.976
Solo 8.976
Pontianak18.98216.044
Palangkaraya17.35013.352
Surabaya12.86210.771
Tanjung karang 8.751
Ternate 26.030
Timika 49.817
Jogjakarta11.4858.976
Gorontalo 26.591
Tarakan 19.523
Tanjung pinang 11.893
Bengkulu13.93310.210
Tanjung pandan14.1379.649
Berau 23.450
Manokwari 39.605
Sorong 36.128
Merauke 41.850
Bima 31.865
Labuan bajo 29.284
Ende 33.660
Waikabubak 23.113
Sibolga 13.464
Mamuju 7.854
Luwuk 21.318
Bau bau 13.913
Putussibau 17.727
Ketapang 13.913
Pangkalan bun 13.352
Gunung sitoli 25.469
Langgar/maluku tenggara 34.557
Saumlaki/maluku tenggara barat 41.402

Tips Kirim Barang via Kargo Pesawat

Pada dasarnya harga kargo pesawat per kilo memang lebih mahal dibanding jasa ekspedisi pada umumnya. Hal ini karena kiriman kargo pesawat memiliki daya angkut besar dan menjamin barang sampai tepat waktu. Supaya lebih mantap lagi simak juga tips ketika mengirimkan barang menggunakan kartu pesawat dibawah ini.

  • Pastikan kota tujuan masuk kedalam jangkauan pengiriman kargo pesawat.
  • Cek harga kargo pesawat per kilo apakah sudah sesuai dengan berat barang, layanan dan juga jarak pengirimannya. Setiap layanan kargo pastinya memiliki website cek ongkir yang dapat dikunjungi, jadi manfaatkan.
  • Pilih layanan dengan durasi pengiriman sesuai kebutuhan. Setiap layanan kargo pesawat pasti menawarkan estimasi, kalian dapat pilih yang sampai 1, 2 ataupun 3 hari.
  • Gunakan asuransi supaya paket yang dikirimkan mendapatkan jaminan ganti rugi apabila hilang ataupun rusak.
  • Selalu lacak pengiriman kargo pesawat menggunakan nomor resi/AWB untuk memastikan perjalanan berjalan lancar.

Kesimpulan

Selain kargo, beberapa maskapai juga memberikan JASA PENGIRIMAN DOKUMEN TERCEPAT sehingga dapat dimanfaatkan ketika keadaan penting. Sayangnya memang harga kargo pesawat per kilo sedikit lebih mahal dibandingkan pelayanan lainnya, meski begitu kalian akan mendapatkan jaminan tepat waktu dan keamanan selama perjalanan.