Cara Ping Server Gojek Driver

Gojek merupakan aplikasi ojek online yang menggunakan server untuk operasionalnya Karena pentingnya konektifitas maka cara ping server Gojek driver dapat mengatasi masalah sepinya orderan. Perlu diketahui bahwa driver Gojek dapat menerima orderan apabila ada akse ijin dari server.

Untuk bisa terus terkoneksi dengan server Gojek maka driver dapat melakukan ping atau test koneksi. Demikian pula CARA GANTI REKENING GOJEK DRIVER dapat dilakukan apabila terkoneksi dengan server. Dengan ping maka akan membuat masuk ke server Gojek lebih mudah.

Selain itu ping server juga bisa membuat stabil koneksi internet atau dengan kata lain menguatkan sinyal. Ping tools ini dapat anda gunakan secara gratis, cukup mengunduhnya saja di Google Playstore. Ada pula versi berbayarnya yang menawarkan fitur lebih banyak lagi.

Dengan ping server Gojek anda dapat melakukan pemeriksaan apakah aplikasi GoPartner memiliki koneksi yang baik. Apabila sudah terkoneksi ke server secara otomatis proses mendapatkan orderan jadi akan lebih cepat dan mudah.

Cara Ping Server Gojek Driver

Cara ping server Gojek driver dapat dilakukan dalam waktu singkat. Selanjutnya driver bisa tetap menjalankan aplikasi ping di background supaya koneksinya tidak terputus. Untuk mengetahui bagaimana cara ping dan alamat IP server Gojek simak rangkuman OjolAkademi.com berikut.

Apa itu Ping Server Gojek?

Ping server Gojek adalah aktivitas untuk cek konektivitas aplikasi driver dengan server pusat Gojek. Menggunakan alat ping anda dapat mengatasi masalah internet yang tidak stabil. Stabilnya konektifitas akan mempengaruhi driver Gojek untuk mendapatkan orderan.

Apa itu Ping Server Gojek

Selian itu kegunaan ping server juga dapat memberikan informasi kekuatan dan kecepatan jaringan dari provider seluler yang anda pakai. Jika masih kurang cepat maka driver bisa menambahkan APN ataupun mengganti kartu.

Cara Ping Server Gojek

Cara ping server Gojek dilakukan menggunakan aplikasi gratisan bernama PingTools Network Utilities. Aplkikasi ini cukup mumpuni untuk digunakan karena banyaknya fitur didalamnya. Anda bisa melakukan ping ke Alamat IP server Gojek untuk memastikan koneksi berjalan lancar.

1. Unduh PingTools Network Utilities kemudian jalankan.

PingTools Network Utilities

2. Akan tampil menu utama seperti dibawah ini. Kecepatan akses jaringan akan muncul.

server gofood gojek

3. Lanjutkan menekan ≡ atau menu opsi.

alamat ip server gojek

4. Muncul tampilan slide samping dengan berbagai macam tools, pilih Ping.

apn server

5. Akan muncul menu ping dengan kolom alamat server. Silahkan tekan ⋮

dns server gojek

6. Pilih bagian Setelan.

driver ping.gojek

7. Bagian mode pilih TCP, kemudian ubah interval ping menjadi 0 md. Lainnya jangan diubah kemudian tekan SIMPAN.

kode ping terminal emulator gojek

8. Pada kolom ping silahkan masukkan alamat IP server Gojek yaitu https://107.178.250.40. Lanjutkan dengan menekan tombol PING.

masuk server gofood

9. Setelah itu ping server Gojek akan dilakukan. Anda bisa melihat kecepatang ping pada bagian bawah..

dns ping server gojek driver

10. Anda bisa tetap menjalankan PingTools Network Utilities saat sedang membuka aplikasi GoPartner. Hal ini bertujuan supaya koneksi tidak terputus dengan server Gojek.

APN Server Gojek Tercepat

Langkah lain yang dapat dilakukan untuk akun Gojek gacor anda bisa memasang APN sesuai provider yang digunakan. APN berperan sebagai gateway untuk bisa terkoneksi dengan jaringan internet. Berikut ini apn server Gojek yang bisa anda coba.

TelkomselNama= Telkomsel
APN= GPRS
Username= wap
Password= wap123
IndosatNama= Indosat Gprs
APN= indosatgprs
Username= indosat
Password= indosat
XLNama= XL GPRS
APN= www.xlgprs.net
Username= xlgprs
Password= proxl
3Nama= 3gprs
APN= 3gprs
User= 3gprs
Pass= 3gprs
AxisNama= GprsAxis
APN= AXIS
User= axis
Pass= 123456
SmartfrenNama= Smartfren
APN= #999
User= M8
Pass= M8 Dial Number= #777

FAQ

Apa alamat IP server Gojek?

Alamat IPnya adalah https://107.178.250.40

Bagaimana cara masuk ke server Gojek?

Anda bisa melakukan ping menggunakan tools gratisan

Apa fungsi ping server Gojek?

Dapat menguatkan koneksi antara aplikasi GoPartner dan server Gojek sehingga driver mudah mendapat orderan masuk

Dengan ping server Gojek maka anda bisa memastikan CARA GANTI HP GOJEK DRIVER akan berhasil. Selain itu cara ping server Gojek juga sangat bermanfaat untuk memastikan koneksi smartphone stabil. Jadi apakah anda sudah mencoba menggunakan ping tools ke server Gojek?